Berakhir Di Jilid 11! Light Novel ‘Shimoneta’!

0 komentar Posted by ,
Light Novel ‘Shimoneta’ Akan Berakhir Di Jilid 11
Seri light novel yang juga baru saja mendapat anime beberapa musim lalu, Shimoneta dikabarkan akan segera tamat di jilid berikutnya.
Situs Shogakukan menuliskan bahwa jilid berikutnya dari light novel Shimoneta yang akan terbit, jilid ke-11 akan jadi jilid terakhir. Buku terakhir ini akan terbit tanggal 18 Februari nanti. Serial ini mulai pertama kali di tahun 2012 dan juga telah mendapatkan adaptasi manga tahun lalu.
596b13b3c193e3ba6c41ff1825e8779b1424309561_full
Bagi yang tidak ingat, salah satu karakter utama dalam serial ini, Anna-senpai disuarakan oleh Miyu Matsuki yang mengejutkan banyak pihak dengan berita kematiannya yang mendadak beberapa waktu lalu.
Sumber: ANN

Related Post :

0 Comments for "Berakhir Di Jilid 11! Light Novel ‘Shimoneta’!"

Berikan Kritik Atau Saran Dan Tinggalkan Jejak dengan Meninggalkan Komentar Mu!